Informasi Produk
Haenim merupakan produk Sterilizer Multifungsi untuk mengeringkan, mensterilkan dan sebagai tempat penyimpanan perlatan bayi dan sejak tahun 2015 hingga saat ini merupakan produk sterilizer terbaik
- Menggunakan PTC Heater untuk pengeringan dilengkapi dengan double blower, sehingga lebih aman untuk segala bahan dan lebih cepat mengeringkan.
- Kami juga memakai lampu ganda OSRAM 4 watt dari ITALI yang dibuat secara khusus untuk Haenim dan bisa mensterilkan kuman dan bakteri hingga 99.99%
- Kami memiliki sertifikasi yang lengkap diantaranya ada sertifikasi yang diakui dapat mensterilkan 9 botol dan 9 dot secara sekaligus
- Dapat connect ke HP via bluetooth untuk memudahkan monitoring proses steril
Pilihan warna: Metalic Silver, Silver, Black, Blue, Pink, Green
Berat Produk: 5 Kg
Dimensi produk: 31 x 36 x 42 cm
Daya:
Drying Mode: 80 watt
Sterilize Mode: 15 watt
Kapasitas: 16 botol